Sukabumi Kabupaten,Bossnewsmedia.com – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Klimatologi Jawa Barat memperingatkan potensi curah hujan tinggi di sejumlah wilayah Jawa Barat pada 11–20 November 2025. Potensi Wilayah Curah Hujan Tinggi Kabupaten Sukabumi masuk kategori awas.
Kategori Siaga yaitu Kab.Bogor,Kota Bogor,Kota Sukabumi,Kab.Subang,Kab.Purwakarta,Kab.Cianjur,Kab.Garut dan Kab.Tasikmalaya.
Adapun Kategori Waspada yaitu Kota Depok,Kab.Bekasi,Kwb.Karawang,Kab.Bandjng,Kab.Bandung Barat,Kab.Ciamis,Kota Bandung,Kab.Sumedang,Kab.Indramayu,Kab.Majalengka,Kab.Kuningan,Kab Ciamis,Kota Tasikmalaya dan Kab.Pangandaran.
Pemerintah Kabupaten Sukabumi Menghimbau kepada semua masyarakat supaya berhati-hati dalam menghadapi cuaca pada saat sekarang ini.
Red







